Postingan

GAMBARAN UMUM DESA LEMBU

BAB I GAMBARAN UMUM DESA LEMBU 1.1 Letak Geografis dan Administratif Desa Lembu berada pada daerah perbatasan antara Boyolali dan Kabupaten Semarang, dengan luas lahan 472,56 ha. Aktivitas yang terjadi di Desa Lembu sudah cukup maju, hal tersebut terlihat dari adanya perkantoran, pendidikan, peternakan, dan aktivitas pertanian. Desa yang berada di Kecamatan Bancak ini memiliki batas administrasi sebagai berikut : Utara : Desa Plumutan Kecamatan Bancak Barat : Desa Rejosari Kecamatan Bancak Timur : Desa Bendungan dan Desa Jatilawang Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali Selatan :Desa Gilirejo Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali dan Desa Dadapayam Kecamatan Suruh Kabupaten Semarang 1.2 Sejarah Desa Lembu Desa Lembu lahir sudah sejak jaman dahulu kala, jauh sebelum terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia dan masih menerapkan sistem Kerajaan atau Kesultanan.Kelahiran

PURI MAEROKOCO SEMARANG

Gambar
Puri Merokoco Semarang merupakan salah satu wisata keluarga, dan  puri maerokoco ini  atau taman mini jawa tengah ini didalamnya terdapat beberapa anjungan yang mewakili seluruh kabupaten yang ada di Jawa Tengah. ada beberapa anjungan di sana yang menurut saya sangat bagus untuk berfoto yaitu anjungan dari kabupaten Batang, karena di dekat anjungan Kabupaten Batang terdapat sebuah jemabatan yang sangat bagus untuk berfoto karena dengan latar belakang pemandangan danau dan pohon bakau. di danau ini terdapat banyak sekali jenis ikan tawar, tapi tidak boleh memancing disini karena di larang sama pengelolah Puri Merokoco bagi teman - teman Saonone Travelisto yang belum pernah kesini, bila ada waktu luang sempatkanlah karena banyak sekali pengetahuan tentang Jawa  tengah.  yang akan teman teman dapat di disini terima kasih,  SALAM PLANOLOGI UNISSULA 2011

WISATA DESA DI ATAS AWAN

Gambar
DIENG DESA DI ATAS AWAN Pada hari sabtu kemarin. saya dan teman - teman palnologi unissula. berencana berlibur ke salah satu wisata yang sering di kunjungi oleh orang - orang. wisata tersebut berada di kabupaten banjarnegara tepatnya wisata pegunungan di dieng. sekitar jam 1 malam saya dan teman - teman berangkat dari rumah menuju ke dieng. kami berjumlah 8 orang. yaitu saya drayen, rahmat, fahri, candra, qadri, mas yobi, muklas , hafidh. setelah menempu perjalanan yang cukup jauh dan melelahkan akhirnya kami sampai juga di wisata sunrise pucak si kunir. candra { lokasi puncak sikunir ) mas yobi di atas puncak sikunir kawasan wisata sikunir

BANJIR PENYEBAB AKSESIBILTAS TERGANGGU

Gambar
Banjir merupakan salah fenomena alam yang terjadi akibat ulah tangan manusia yang tidak menjaga lingkungannya. Ketika musim hujan datang dengan intensitas yang sangat tinggi sungai yang seharusnya menjadi daya tampung air mengalami masalah seperti tersumbat akibat pembuangan sampah yang sembarangan. Hal ini terjadi di Kota semarang. apalagi kebanyakan di wilayah genuk dan jalan kaligawe. ketika waktu hujan kaligawe dan genuk sering mengalami kebanjiran seperti gambar berikut ini. sungai yang tidak mampu menapung debit air sehingga air meluap ke jalan banjir yang membuat akses menjadi terhambat permasalahan banjir antara lain: 1. sungai yang tidak mampu  m enampung air sehingga air meluap ke badan jalan. 2. banyak terdapat sampah  3. sedimentasi 4. sitem drainase yang kurang bagus salah satu motor yang mencoba menerobos banjir truk berhenti akibat air yang terlalu tinggi mobil yang coba menerobos tingginya air jalan rel kereta kaligawe yang r

KUCINGAN PAK GIK

Gambar
KUCINGAN PAK GIK KUCINGAN PAK GIK IALAH SALAH SATU KUCINGAN YANG TERKENAL DI KOTA SEMARANG,  biasanya kucingan pak gi buka sekitar jam 11 malam. Jadi kucingan pak ini hanya membuka warungnya hanya di malam hari, untuk teman teman yang sering keluar malam alias hangout kalau lapar main aja ke kucingan pak gik selain murah dan pas untuk kantong mahasiswa, tapi jangan salah kucingan ini banyak disukai oleh orang orang eksekutif atau bawaanya mobil, tak heran karena selain sudah menjadi terkenal dengan serba serbi makanan yang ada menjadikan kucingan pak gik semakin laris, bila waktu menjelang tengah malam suasana semakin ramai, kalau boleh di bilang kucingan pak gik merupakan salah satu wisata kuliner yang wajib di kunjungi oleh orang orang yang ingin berdatangan ke kota semarang. Kucingan pak gik berada di jalan gadjah mada . Buat teman teman yang belum tau arah ke jalan gadjah mada bisa search di google saja, untuk teman teman yang di kota semarang atau yang baru datang ke kota

AKSES YANG TERHAMBAT YANG DI AKIBATKAN OLEH BANJIR

Gambar
Di kecamatan Genuk  kebanyakan mahasiswa UNISSULA memilih mencari tempat kos kosan, di karenakan tempatnya strategis yang berdekatan dengan kampus UNISSULA. Selain itu dengan sarana pendukung lainnya menjadikan mahasiswa betah tinggal disini. Dan tempat yang paling ramai di Kecamatan Genuk ialah di Kelurahan Gebang Sari Perumahan Genuk Indah yang di dominasi oleh mahasiswa UNISSULA. Sehingga membuat perumahan ini menjadi ramai di tambah dengan keterbukaan masyarakat perumahan Genuk Indah menjadikan mahasiswa lebih betah berada di sini, namun di sisi lain perumahan Genuk Indah bisa menimbulkan dampak negativ yaitu jika terjadinya hujan deras maka perumahan Genuk Indah tergenang oleh air hujan penyebabnya karena drainase yang tidak jelas topografinya, sehingga air tidak mengalir dengan semestinya selain itu juga terdapat sedimentasi serta sampah yang menjadikan air  susah mengalir dan keluar ke badan jalan. dampak ini yang membuat mahasiswa sulit ke kampus di karenakan tinggi air yang m